Membaca pesanmu
Aku tak berbentuk lagi
Keindahan dunia tak dapat ku lihat lagi
Aku hilang dalam
Aku terdampar
Ruas-ruas jari ini berjatuhan
Menulis hal indah pun tak sanggup lagi
Aku jatuh dalam
Awan yang kulihat selama ini
Kini gugur menjadi hujan
RaSa Hati-ku telah pergi
Aku yang tenggelam dan terus tenggelam
Dalam penyesalan
Memperbaiki pun tak sempat
RaSa Hati-ku telah hancur
Oleh tangan-tanganku sendiri
Pikirku sendiri
Hapus aku
Biar aku menjadi debu
Terombang-ambing dalam penantian
Yang mustahil aku berbentuk lagi
Hapus aku
Aku ingin menjadi gelombang
Yang berlari tiada henti
Meninggalkan kisah ini
Hapus aku
Biarkan RaSa Hati-ku tetap menjadi RaSa Hati-ku
Biarkan aku genggam debu-debu hatiku
Berlari dan terus berlari
Agar kau tak melihat bahwa air mata ini berjatuhan
Aku tak berbentuk lagi
Keindahan dunia tak dapat ku lihat lagi
Aku hilang dalam
Aku terdampar
Ruas-ruas jari ini berjatuhan
Menulis hal indah pun tak sanggup lagi
Aku jatuh dalam
Awan yang kulihat selama ini
Kini gugur menjadi hujan
RaSa Hati-ku telah pergi
Aku yang tenggelam dan terus tenggelam
Dalam penyesalan
Memperbaiki pun tak sempat
RaSa Hati-ku telah hancur
Oleh tangan-tanganku sendiri
Pikirku sendiri
Hapus aku
Biar aku menjadi debu
Terombang-ambing dalam penantian
Yang mustahil aku berbentuk lagi
Hapus aku
Aku ingin menjadi gelombang
Yang berlari tiada henti
Meninggalkan kisah ini
Hapus aku
Biarkan RaSa Hati-ku tetap menjadi RaSa Hati-ku
Biarkan aku genggam debu-debu hatiku
Berlari dan terus berlari
Agar kau tak melihat bahwa air mata ini berjatuhan
0 comments:
Post a Comment